Senin, 05 Desember 2011

kata mutiara berbahasa inggris beserta artinya (proverb)


PROVERB
1.Smile is the shortest distance between two people.
Senyum adalah jarak yang terdekat antara dua manusia.

2. Real power does not hit hard , but straight to the point.
Kekuatan yang sesungguhnya tidak memukul dengan keras , tetapi tepat sasaran

3. You have to endure caterpillars if you want to see butterflies. (Antoine De Saint)
Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint)

4. Only the man who is in the truth is a free man.
Hanya orang yang berada dalam kebenaranlah orang yang bebas.

5. Every dark light is followed by a light morning.
Malam yang gelap selalu diikuti pagi yang tenang.

6. Laughing is healthy, especially if you laugh about yourself.
Tertawa itu sehat, lebih-lebih jika mentertawakan diri sendiri.

7. The danger of small mistakes is that those mistakes are not always small.
Bahayanya kesalahan-kesalahan kecil adalah bahwa kesalahan-kesalahan itu tidak selalu kecil..

8. To be silent is the biggest art in a conversation.
Sikap diam adalah seni yang terhebat dalam suatu pembicaraan.

9. The worst in the business world is the situation of no decision. (Napoleon).
Yang terparah dalam dunia usaha adalah keadaan tidak ada keputusan. (Napoleon).

10. Dig a well before you become thirsty.
Galilah sumur sebelum Anda merasa haus.

11. Good manners consist of small sacrifices.
Sopan – santun yang baik yang terdiri dari pengorbanan –pengorbanan kecil.

12. A Healthy Man Has A Hundred Wishes, A Sick Man Has Only One.
Orang Yang Sehat Mempunyai Seratus Keinginan, Orang Yang Sakit Hanya Punya Satu Keinginan
13. A Medical Doctor Makes One Healthy, The Nature Creates The Health. (Aristoteles)
Seorang Dokter Menyembuhkan, Dan Alam Yang Menciptakan Kesehatan. (Aristoteles)
14. The Man Who Says He Never Has Time Is The Laziest Man.(Lichtenberg)
Orang Yang Mengatakan Tidak Punya Waktu Adalah Orang Yang Pemalas.(Lichterberg)
15. Politeness Is The Oil Which Reduces The Friction Against Each Other. (Demokritus).
Sopan-Santu Adalah Ibarat Minyak Yang Mengurangi Gesekan Satu Dengan Yang Lain. (Demokritus).
16. Love is beauty, but not every beauty have love
Cinta itu indah, tapi tidak selamanya keindahan mengandung cinta
17. Love based by the gearious duty moula still growth although the beauty has changed into grey and the hardness has changed into the weakness
Cinta yang ditanam pada kewajiban luhur akan tumbuh meskipun kejelitaan berubah jadi uban dan keperkasaan berubah jadi renta
18. Love make the weak man become strong and the strong man become weak
Cinta membuat orang lemah menjadi kuat dan orang kuat menjadi lemah
19. Love isn’t the base of happines, but without love is the base of sadness
Cinta itu bukan sumber bahagia, tapi ketiadaan cinta jadi sumber derita
20. Love likes the fire, it can’t be made a fool, it would burn your own
cinta itu laksana api yang tidak boleh dipermainkan, jika dipermainkan akan membakar diri anda
21. Love is more kinds, but what is very safe and a eternal is love which come from the doorof sweetheart.
Cinta itu bermacam-macam tapi yang paling aman dan kekal adalah cinta yang melalui pintu kekasih
22. true love suddenly broken, not only but like the old man who has lost the stick
Cinta sejati yang tiba-tiba putus laksana orangtua kehilangan tongkat
23. True love is love which only for two person, and no place for the third person
Cinta sejati adalah cinta yang terdiri dari dua orang saja dan tak ada tempat untuk orang ketiga
24. You have to endure caterpillars if you want to see butterflies. (Antoine De Saint)
Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint)
25. All wealth is the product of labour
Kemakmuran adalah hasil dari jerih payah
26. A word once files everywhere
Sekali ucapan keluar, ia akan menyebar kemana-mana
27. All the world is a stage
Isi dunia ini adalah panggung sandiwara
28. A help in sincerity is not a hope repay
Pertolongan yang tulus tidak akan mengharapakan imbalan kembali
29. A living dog is better than a dead lion
Anjing yang hidup lebih baik dari singa yang mati
30. A good to obey we know how to command
Nasehat yang baik adalah teladan yang baik
31. A man is know by his friends
Seseorang dikenal karena dengan siapa dia bergaul
32. Better be free bird than a captive king
Lebih baik menjadi burung yang terbang bebas daripada raja yang terbelenggu
33. By learning to obey we know to command
Dengan belajar mematuhi perintah, kita akan tahu cara memerintah.
34. Better late than never
Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali
35. hay while the sun shines
Keringkanlah rumput selama matahari masih bersinar
36. When that cat’s away, the mice will play
Tikus-tikus bermain riang manakala kucing telah pergi
37. Croos the sream where it is shallowest
Sebrangilah sungai pada bagian yang paling dangkal
38. You Scratch my back and I’ll scartch yours
Jika engkau mencakar punggungku, aku akan mencakar punggungmu
39. The Swetst of all is praise
Bunyi yang merdu diantara segala bunyi ialah pujian
40. Early to bed and early rise make a man helthy, wealthy and wise
Cepat tidur, cepat bangun menjadikan orang sehat, makmur dan bijaksana
41. if you can’t say good words of a person, don’t say bad ones
jika anda tidak dapat berkata baik tentang diri seseorang, janganlah yang buruk anda katakan
42. IDEAS ARE ONLY SEEDS, TO PICK THE CROPS NEEDS PERSPIRATION.
GAGASAN-GAGASAN HANYALAH BIBIT, MENUAI HASILNYA MEMBUTUHKAN KERINGAT.

43. LAZINESS MAKES A MAN SO SLOW THAT POV ERTY SOON OVERTAKE HIM.
KEMALASAN MEMBUAT SESEORANG BEGITU LAMBAN SEHINGGA KEMISKINAN SEGERA MENYUSUL.

44. THOSE WHO ARE ABLE TO CONTROL THEIR RAGE CAN CONQUER THEIR MOST SERIOUS ENEMY.
SIAPA YANG DAPAT MENAHAN MARAHNYA MAMPU MENGALAHKAN MUSUHNYA YANG PALING BERBAHAYA.

45. KNOWLEDGE AND SKILLS ARE TOOLS, THE WORKMAN IS CHARACTER.
PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN ADALAH ALAT, YANG MENENTUKAN SUKSES ADALAH TABIAT.

46. A HEALTHY MAN HAS A HUNDRED WISHES, A SICK MAN HAS ONLY ONE.
ORANG YANG SEHAT MEMPUNYAI SERATUS KEINGINAN, ORANG YANG SAKIT HANYA PUNYA SATU KEINGINAN

47. A MEDICAL DOCTOR MAKES ONE HEALTHY, THE NATURE CREATES THE HEALTH. (Aristoteles)
SEORANG DOKTER MENYEMBUHKAN, DAN ALAM YANG MENCIPTAKAN KESEHATAN. (Aristoteles)

48. THE MAN WHO SAYS HE NEVER HAS TIME IS THE LAZIEST MAN.(Lichtenberg)
ORANG YANG MENGATAKAN TIDAK PUNYA WAKTU ADALAH ORANG YANG PEMALAS.(Lichterberg)

49. POLITENESS IS THE OIL WHICH REDUCES THE FRICTION AGAINST EACH OTHER. (Demokritus).
SOPAN-SANTU ADALAH IBARAT MINYAK YANG MENGURANGI GESEKAN SATU DENGAN YANG LAIN. (Demokritus).

50. A DROP OF INK CAN MOVE A MILLION PEOPLE TO THINK.
SETETES TINTA BISA MENGGERAKAN SEJUTA MANUSIA UNTUK BERFIKIR.

51. WE CAN TAKE FROM OUR LIFE UP TO WHAT WE PUT TO IT.
APA YANG BISA KITA DAPAT DARI KEHIDUPAN KITA TERGANTUNG DARI APA YANG KITA MASUKKAN KE SITU.

52. REAL POWER DOES NOT HIT HARD, BUT STRAIGHT TO THE POINT.
KEKUATAN YANG SESUNGGUHNYA TIDAK MEMUKUL DENGAN KERAS, TETAPI TEPAT SASARAN

53. IF YOU LEAVE EVERYTHING TO YOUR GOOD LUCK, THEN YOU MAKE YOUR LIFE A LOTTERY.
JIKA ANDA MENGANTUNGKAN DIRI PADA KEBERUNTUNGAN SAJA, ANDA MEMBUAT HIDUP ANDA SEPERTI LOTERE.

54. BEING CAREFUL IN JUDGING AN OPINION IS A SIGN OF WISDOM.
KEHATI-HATIAN DALAM MENILAI PENDAPAT ORANG ADALAH CIRI KEMATANGAN JIWA.

55. YOU RECOGNIZE BIRDS FROM THEIR SINGGING, YOU DO PEOPLE FROM THEIR TALKS.
BURUNG DIKENAL DARI NYANYIANNYA, MANUSIA DARI KATA-KATANYA.

56. ONE OUNCE OF PREVENT IS EQUAL TO ONE POUND OF MEDICINE.
SATU ONS PENCEGAHAN SAMA NILAINYA DENGAN SATU PON OBAT.

57. A friend in needs is a friend indeed
Seorang teman dalam kebutuhan adalah teman sesungguhnya.

58. A penny saved is a penny earned
Penny (uang) yang dihemat adalah penny (uang) yang diperoleh.

59. An apple a day keeps the doctors away
Sebuah apel dalam satu hari akan membuatmu tetap sehat (menjauh dari dokter).

60. Afruitless life is useless life      
Hidup tak berarti tanpa berbuat sesuatu yang bermanfaat.

61. A good example is the best sermon
Contoh yang baik adalah nasehat yang baik.

62. A little better than none
Sedikit lebih baik daripada tidak sama sekali.

63. All start is difficult
Semua permulaan itu sulit.


64. A man is known by the companion he keeps
Seseorang bisa dikenal jiwanya berdasarkan dengan siapa ia bergaul/temannya.

65. A slader is more dangerous than murder
Fitnah lebih kejam daripada pembunuhan.
66. Be what you want to be
Jadilah apa yang kau inginkan.

67. Bending without breaking
Mengalah bukan berarti kalah,

68. Better forgiven than resentment
Lebih baik memaafkan daripada berlaku dendam.

69. Better late than never
Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali.

70. By learning to obey we know to command
Dengan memahami untuk patuh kita tahu bagaimana untuk memerintah.

71. Do not put your eggs in one basket
Jangan menempatkan semua resiko dalam satu tempat saja.

72. Despise another, despise yourself
Menghina orang lain berarti menghina diri sendiri.

73. Destroy something’s easier than to constract
Menghancurkan lebih mudah daripada membangun.

74. Don’t go too far in small
Masalah kecil jangan dibesar-besarkan.

75. Don’t look the book from this cover.
Jangan melihat seseorang dari luarnya saja.

76. Experience is the best teacher
Pengalaman adalah guru terbaik.
77. Early bird gets worm
Tuhan akan memberikan rezeki kepada makhluknya yangg lebih dahulu bangun.

78. Easy come, Easy go.
Mudah datang, mudah pergi.

79. Easy to promise but hard to perform
Mudah berjanji tetapi sulit untuk menepatinya.

80. Economy is the easy chair of old age
Hemat pangkal kaya.

81. Empty case has louder sound
Tong kosong nyaring bunyinya.

82. Enough is good as a feast
Sederhana lebih baik daripada berlebihan.

83. Every man is the architect of his own fortune
Nasib seseorang berada di tangan seseorang itu sendiri.

84. Failure is not misfortune
Kegagalan bukan berarti suatu kemalangan.
85. Familiar breeds contempt
Berkawan terlalu rapat bisa renggang.

86. Fall one time and stand up two times
Tak kenal menyerah sebelum berhasil.

87. He that is master of himself will soon be master of others
Seorang yang menguasai dirinya sendiri akan segera menguasai orang lain.
88. Health is above wealth
Kesehatan lebih berharga daripada kekayaan.

89. Honesty is the best policy
Kejujuran adlah kebijaksanaan yang paling baik.

90. If at first you don't succeed, try, try again
Jika pertama kali gagal, teruslah mencoba.

91. If it isn't broke, don't fix it
Jika tidak rusak, tidak perlu diperbaiki.

92. If something is worth doing, then it's worth doing right
Jika akan melakukan sesuatu, lakukanlah dengan benar.

93. It's better to give than to receive
Lebih baik memberi daripada menerima.

94. Laziness is the key to beggary
Kemalasan adalah kunci kemiskinan (kemelaratan).

95. g after having fun
Habis manis sepah dibuang.

96. Like father like son
Sifat orang tua biasanya menurun pada anaknya.

97. Lost time never found
Waktu yang hilang tidak bisa ditemukan lagi.

98. Make hay while the sun shines
Kerjakan sesuatu saat waktunya memungkinkan.

99. Many hands make light work
Sesuatu yang dikerjakan bersama-sama akan lebih ringan.

100. Misery loves company
Musibah atau kesulitan sering datang beruntun.

102. More haste, less speed
Kerjakan sesuatu dengan cepat, bukan terburu-buru.

103. Make hay while the sun shines
Sedia payung sebelum hujan.

104. Many little makes a mikle
Belajar itu tidak memandang usia.

105. My world is colourful beside you
Duniaku terasa indah disampingmu.

1 komentar: